AIMP mungkin bagi Anda masing asing. Tapi sebenarnya AIMP adalah audo player sama halnya seperti Winamp. AIMP adalah audio player yang kuat yang memungkinkan Anda untuk mendengarkan musik favorit Anda dengan kualitas suara yang luar biasa. Penampilannyapun menyerupai clasik audio player lain, bahkan kalau saya bilang mirip dengan winamp. Hanya saja skin utamanya berwarna orange. Dengan kemiripannya dengan Winamp ini, Anda akan terbiasa menggunakan AIMP. Kita juga dapat menyesuaikan skin pada AIMP. Program ini mencakup 18-band equalizer, sebuah jendela visualisasi untuk menampilkan efek visual berirama dan playlist editor untuk mengatur file audio Anda.
Perbedaannya dengan Winamp terlihat pada 3 fitur tambahannya. Selain memainkan musik, AIMP juga terdapat tiga utilitas yang memungkinkan Anda untuk merekam suara apapun di komputer Anda, mengkonversi file audio dari satu format ke format yang lain dan melihat atau mengedit tag. AIMP didasarkan pada mesin audio BASS terkena, sehingga mudah untuk menghubungkan plug-in baru dan memperluas fungsionalitas pemain.
6 MB | Pass: KoZon69
Artikel Terkait: